@article{Nopa_Yandani_Aras Z_2022, title={SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN GAJI PEGAWAI PADA KANTOR DESA SIRIH SEKAPUR BERBASIS WEB}, volume={5}, url={https://ejournal.undhari.ac.id/index.php/simtika/article/view/421}, abstractNote={<p><em>Penggajian merupakan suatu hal yang dibutuhkan oleh setiap instansi untuk memastikan kesejahteraan pegawainya. Pencatatan gaji dikantor desa Sirih Sekapur masih menggunakan microsoft excel dengan cara perhitungan manual. Hal itu membuat proses perhitungan lebih lama dan memungkinkan adanya kesalahan dalam penulisan rumus. Metode penelitian yang digunakan adalah metode waterfall dengan tahapan analisis, desain, pengodean dan pengujian. Dalam tahapan analisis dilakukan metode pengumpulan data dengan wawancara, observasi dan kajian pustaka. Dalam desain sistem menggunakan pemodelan UML (Unified Modelling Language). Untuk pengodean sistem berbasis web digunakan bahasa PHP. Setelah sistem terimplementasi maka dilakukan pengujian sistem. Hasil dari penelitian ini adalah sistem informasi pengolahan gaji pegawai berbasis web yang memiliki kemudahan bagi kaur keuangan dalam pengolahan gaji pegawai sesuai jabatannya dan memudahkan kaur keuangan dalam pengarsipan.</em></p>}, number={2}, journal={Simtika}, author={Nopa, Nopa and Yandani, Efri and Aras Z, Zainul}, year={2022}, month={May}, pages={28–33} }