PERANCANGAN WEBSITE E-LEARNING KELAS VII BERBASIS WEB PADA SMP N 1 SUNGAI TARAB KAB. TANAH DATAR DENGAN TEKNIK UML

Authors

  • Khairunnisa nisa IAIN Batusangkar

Keywords:

e-learning, php, uml (unifield modeling language)

Abstract

Perkembangan Teknologi Informasi yang semakin pesat, kebutuhan akan suatu konsep dan mekanisme belajar mengajar berbasis TI menjadi tidak terelakkan lagi. Pemanfaatan teknologi informasi membawa pengaruh terhadap kemajuan proses pendidikan. Melalui e-learning, penyebaran ilmu pengetahuan akan jadi lebih mudah dan ruang lingkup akan lebih luas. Pada objek peneliti, tepatnya di SMP N 1 Sungai Tarab belum mempunyai suatu sarana untuk mengolah dan memudahkan dalam penyebaran materi pembelajaran, makalah, maupun ilmu pengetahuan lain. Maka perlu dibangun suatu Website e-learning berbasis web yang dapat diakses kapan saja dan dimana saja, sehingga dapat mendukung proses pembelajaran. Website ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL, yang dibantu dengan pemodelan UML (Unifield Modeling Languange). Dengan adanya Website e-learning ini dihasilkan fasilitas pembelajaran pendamping diluar pembelajaran tatap muka.

Downloads

Download data is not yet available.
Abstract viewed = 38 times

References

Batubara, N., Antoni, & Prayogi, S. Y. (2021). Perancangan Aplikasi Elerning Berbasis Web di SMP Negeri 1 Saipar Dolok Hole. Semnastek UISU, 138 s.d 145.

Nugraha, M., & Rosmeida, M. (2021). Perancangan Sistem Informasi Beban Kerja Dosen Berbasis Web dengan UML. Jurnal Algoritma, 141 s.d 150.

Sparx System, "UML 2 Tutorial," [Online].

Available:http://www.sparxsystems.com/resources/uml2_tutorial/. [Accessed 29 10 2020].

Downloads

Published

2022-09-23

How to Cite

nisa, K. (2022). PERANCANGAN WEBSITE E-LEARNING KELAS VII BERBASIS WEB PADA SMP N 1 SUNGAI TARAB KAB. TANAH DATAR DENGAN TEKNIK UML. Simtika, 5(3), 11–21. Retrieved from https://ejournal.undhari.ac.id/index.php/simtika/article/view/823