Biaya Publikasi

Jurnal JVEIT ini membebankan biaya penulis sebagai berikut.

Biaya Publikasi Artikel (APF): 500.000 (IDR) ;

Untuk menutupi sebagian biaya publikasi, setiap makalah yang diterima akan dikenakan biaya Rp500.000. Kami sangat mengapresiasi makalah kolaborasi dengan penulis international (GRATIS).